Monday, May 22, 2006

Sinar Matahari Baik Untuk Kualitas Sperma Pria Mandul

Sinar matahari baik untuk kesehatan tulang. Lebih jauh, ini juga bagus untuk kualitas sperma. Jadi untuk pria mandul, Anda harus lebih sering membiarkan tubuh terpapar matahari.Sebuah studi terhadap 340 pria menemukan bahwa vitamin D, yang diproduksi oleh tubuh saat terkena sinar matahari, meningkatkan kualitas sperma. Sperma-sperma itu menjadi “perenang” yang lebih baik ketika bergerak ke arah

No comments:

Post a Comment