Seseorang yang sedang jatuh cinta mungkin akan mengeluarkan biaya hidup yang lebih besar dari biasanya. Hal itu karena saat jatuh cinta, orang akan mengeluarkan dana ekstra untuk berkencan. Kencan itu bisa dibilang 'barang mahal', kenapa? Meskipun tidak ada budget khusus untuk itu, tanpa sadar seseorang mungkin saja telah mengeluarkan uang lebih banyak dibandingkan untuk keperluan
No comments:
Post a Comment