Tak hanya latah atau sekadar ikutan tren, Nicholas Saputra hobi makan sushi. Gaya hidup sehat yang sedang dilakoni sosok cool ini menjadi alasan utamanya.Segudang aktivitas yang kerap dijalani menuntut pemeran Soe Hok Gie dalam film "GIE" ini tampil sehat. Apalagi berbagai agenda tersebut tak mengenal tempat, waktu, dan cuaca.Agar selalu tampil maksimal, Nicho pun harus cerdik menjaga kesehatan
No comments:
Post a Comment